ani_suryani. Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Istila-istilah Pada Bisnis Online

Mungkin banyak sekali ya istilah yang telah dipakai dalam berbisnis pada media maya seperti :

  • Afiliasi yang memasarkan produk orang lain dengan cara bergabung untuk membantu memasarkan produk dari mereka,dengan mendapatkan komisi, cth: google adsene
  •  
  •  Reseller yang menjual produk orang dengan mendapatkan persenan komisi bilareseller dapat menjual barang mereka ke konsumen.cth: amazo.com
  • Referal adalah orang yang mengajak untuk bergabung serta memberikan referensi kepada kita tentang produk atau website
  •  Safelis dimana dari mereka yang akan membagikan/menyebarkan iklan kepada member lain yang telah bergabung dengan Safelis     
  •  E-gold berupa alat pemabayaran digital, yang digunakan di seluruh dunia dengan nilai 100% emas murni dunia yang ditampilkan dengan rekening 
  • PTR,PTC,PTS suatu program  web pemasang iklan yang menjajikan untuk mebayar member yang melakukan  pengklikan iklan baner, mendaftar pada situs web, dan membaca e-mail                                                             
  • Yield Investment Program yang berarti dia akan memberikan keuntungan berapa persen tiap bulan bila kita menaruh sejumlah uang ke website lain
  • Autosurf yaitu suatu program yang akan memberi keuntungan tiap hari or tiap bulan bila kita tiap hari membuka web klien  
  • Master resell rights yang menjual kembali produk dengan konsumen serta dapat member lisensi resell rights kepada konsumen
  • Private label rights produk yang boleh kita edit-edit lalu kita jual ke konsumen, serta produk telah member izin untuk kita akui produknya                                                 
  • Giveaway rights yang memberi izin produknya untuk dikasih keorang lain namun mereka tidak boleh menjualnya                                                                                                                  
  • E-book yaitu buku yang dibuat dengan digital yang dibacanya pun harus melalui computer
  •  E-zine yaitu majalah yang dibuat dengan digital yang dibacanya harus menggunakan kompoter
Segini dulu yaa pembahasan mengenai istilah yang dipakai dalam dunia bisnis online, Semoga sedikit bermanfaat.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar